twitter


Sakit gigi merupakan suatu hal yang sangat menyiksa tentunya.
Bagaimana cara mengatasinya ???????????????
Ini dari pengalaman pribadi saya, mudah-mudahan bermanfaat.
1. kumur dengan air garam yang setengah hangat
2. makan obat yang dapat meringankan rasa sakit seperti asam mefenemat dan antibiotik biasanya amoxilin
3. bila sakitnya sudah reda sebaiknya kedokter gigi dan diberi tindak lanjut

Sebenarnya semua obat untuk sakit gigi hanyalah untuk meringankan sakitnya yang terpenting bila sudah tidak sakit lagi harus merawat gigi dan jangan pernah takut kedokter gigi ataupun malu dengan keadaan gigi kita, mungkin memang ada dokter yang agak sedikit ketus dan mengejek keadaan gigi kita tapi lupakan saja, toh kesehatan lebih utama dan satu lagi bahwa kita membayar bukan gratis ,so.............tidak perlu takut ke dokter gigi.

Bila gigi kita yang sakit itu berlubang dan sembuh untuk segera ditambal dan bila giginya tidak bisa diselamatkan lagi harus cepat dicabut karena hal tsb yang paling utama dalam pengobatan gigi biar tidak kambuh lagi karena sakit gigi sangat tidak enak.
Ayo mulai sekarang jangan takut kedokter gigi demi kesehatan gigi kita.

0 komentar:

Posting Komentar